FKOGK
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.


Forum Komunitas Online Gunungkidul
 
IndeksJual BeliPortal FKOGKLatest imagesPencarianPendaftaranLogin

 

 Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda

Go down 
5 posters
PengirimMessage
widjiume
Camat
widjiume


Lokasi : BEKASI
Reputation : 9
Join date : 21.12.11

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeTue Mar 13, 2012 6:32 pm

Sobat, mungkin diantara kita tidak tau berapa kebutuhan air yang diperlukan oleh tubuh. Begitu juga kita tidak tau, kapan tubuh harus membutuhkan banyak air atau sedang dalam kondisi normal.

Okelah, langsung ke TKP aja yah, cara mengetahui kebutuhan air dalam tubuh… Dan cara ini setiap orang pasti mudah dan bisa mendeteksinya, tapi dengan satu syarat yaitu tidak buta warna… karena deteksi kebutuhan air ini dilihat dari warna urine kita setiap kita buang air kecil. Jadi yang buta warna bisa sedikit kesulitan untuk mendeteksinya, kecuali minta bantuan orang lain…:)

Okelah, langsung ke TKP lagi…dan ini keterangan antara kondisi warna urine dan kebutuhan air dalam tubuh :

1. Warna Urine Kuning Pekat. Artinya tubuh kekurangan cairan, untuk itu disarankan “butuh banyak minum”. Agar kondisi tubuh dan kerja organ yang lain tidak terganggu. Bayangkan jika tubuh kurang air dan darah mengental…ihhh…serem kali, disamping jantung harus Zuper Exstra memompa darah yang kental, ginjalpun sulit nyaring darah yang kental… Makanya di butuhkan bayank minum dalam kondisi demikian

2. Warna Urine Kuning Muda. Artinya tubuh juga masih kekurangan cairan, untuk itu disarankan “banyak minum”. Alasannya kaya no 1 ajah yah biar ga panjang-panjang…hehe

3. Warna Urine Kuning Bening. Artinya tubuh cukup dalam kebutuhan airnya. Maka sarannya puncukup dengan “minum normal”. Normal artinya gausah banyak-banyak, apalagi ampe muntah…jangan yah….heheh

4. Warna Urine bening. Artinya tubuh sudah lebih dari cukup cairan didalamnya. Maka saranya “minum normal”. Atau biasa ajah…

Mudah-mudahan bermanfaat buat sobat sekalian.

sumber
Kembali Ke Atas Go down
http://widjiume.web.id
sacho_eka
Pengawas
sacho_eka


Lokasi : tangerang- banten
Reputation : 36
Join date : 03.11.08

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeTue Mar 13, 2012 6:51 pm

wah jenis2 warna urine disososialisasikan di toilet perusahaan saya..
cen kudu cukup anggone ngombe banyu lur...
Kembali Ke Atas Go down
http://kiossticker.com
Agus_Gogon
Pengawas
Agus_Gogon


Lokasi : karangetan rongkop GK pondok gede
Reputation : 109
Join date : 17.09.10

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeTue Mar 13, 2012 7:29 pm

suwon infone,,,rencang2 sekedar info kurangin minuman yg berwarna,, gak boleh
Kembali Ke Atas Go down
http://www.c-palm.com
widjiume
Camat
widjiume


Lokasi : BEKASI
Reputation : 9
Join date : 21.12.11

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeFri Mar 16, 2012 6:05 pm

sacho_eka wrote:
wah jenis2 warna urine disososialisasikan di toilet perusahaan saya..
cen kudu cukup anggone ngombe banyu lur...

ihhh...sama dengan perusahaan suami saya mas...emang mas kerja dimana??
Kembali Ke Atas Go down
http://widjiume.web.id
Agus_Gogon
Pengawas
Agus_Gogon


Lokasi : karangetan rongkop GK pondok gede
Reputation : 109
Join date : 17.09.10

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeFri Mar 16, 2012 6:06 pm

koyone dokter kabeh iki huft
Kembali Ke Atas Go down
http://www.c-palm.com
widjiume
Camat
widjiume


Lokasi : BEKASI
Reputation : 9
Join date : 21.12.11

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeFri Mar 16, 2012 6:18 pm

udu mas...
Kembali Ke Atas Go down
http://widjiume.web.id
sacho_eka
Pengawas
sacho_eka


Lokasi : tangerang- banten
Reputation : 36
Join date : 03.11.08

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeFri Mar 16, 2012 10:11 pm

widjiume wrote:
sacho_eka wrote:
wah jenis2 warna urine disososialisasikan di toilet perusahaan saya..
cen kudu cukup anggone ngombe banyu lur...

ihhh...sama dengan perusahaan suami saya mas...emang mas kerja dimana??

pt surya toto indonesia

ww.toto.co.id
Kembali Ke Atas Go down
http://kiossticker.com
widjiume
Camat
widjiume


Lokasi : BEKASI
Reputation : 9
Join date : 21.12.11

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeSat Mar 24, 2012 7:03 am

mmm...bojoku pt.ahm
Kembali Ke Atas Go down
http://widjiume.web.id
wiwid
HanSip
wiwid


Lokasi : Dunia Maya
Reputation : 19
Join date : 09.08.09

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeSun Mar 25, 2012 8:06 pm

Gon q koq kadang2 ono merah e yow, tapi ora pekat ngunu.. Sad



move to medis..
Kembali Ke Atas Go down
http://www.wonosari.com/forum
sacho_eka
Pengawas
sacho_eka


Lokasi : tangerang- banten
Reputation : 36
Join date : 03.11.08

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeSun Mar 25, 2012 8:09 pm

wiwid wrote:
Gon q koq kadang2 ono merah e yow, tapi ora pekat ngunu.. Sad



move to medis..

kebanyakan kopi bisa jadi lho kang..
coba banyakin minum air putih nya,,,
dan gak ada salahnya sekali waktu konsultasi ke dokter atau ke orang yang mengerti kesehatan..
hmmm.. kok medeni men..

Kembali Ke Atas Go down
http://kiossticker.com
sacho_eka
Pengawas
sacho_eka


Lokasi : tangerang- banten
Reputation : 36
Join date : 03.11.08

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeSun Mar 25, 2012 8:11 pm

nambahi artikel copast http://lensa.diskopjatim.go.id/tips/39-tips/281-warna-urine-indikator-kesehatan-.html
Warna Urine Indikator Kesehatan

Urine bukanlah sekedar produk limbah dari tubuh. Berbagai tes kesehatan dilakukan dengan memanfaatkan urine. Bahkan warna urine dapat dijadikan indikator kesehatan. Bagaimana caranya?
Urine merupakan produk limbah dari tubuh yang tidak mengandung racun. Urine mengandung 95 persen air, 2,5 persen urea dan sisanya 2,5 persen merupakan peleburan hormon, enzim, garam dan mineral.

Urine normal biasanya akan berwarna kuning bercahaya, karena merupakan hasil ekskresi (pengeluaran) pigmen yang ditemukan dalam darah yang disebut urochrome. Tapi urine bisa berubah warna, sesuai dengan makanan atau penyakit yang diderita seseorang.

Berikut beberapa warna urine dan indikasinya:

A. Warna jernih atau tidak berwarna

Terlalu banyak minum cairan. Hati-hati, jangan terlalu banyak minum karena juga bisa membahayakan tubuh. Minum air disesuaikan dengan berat badan (berat badan 60 kg berarti minum 2 liter air per hari).
Gangguan hati, seperti hepatitis virus akut atau sirosis. Tapi ini biasanya ditandai dengan gejala lain, yaitu menguning, kulit kuning, mual, muntah, demam dan kelelahan.

B. Warna kuning cerah atau neon

Suplemen vitamin yang diminum terlalu berlebihan atau tidak diserap oleh tubuh.

C. Warna kuning gelap atau emas

Dehidrasi. Perbanyak minum, tapi sesuaikan dengan berat badan Anda, jangan sampai justru minum berlebihan.

D. Warna merah muda atau merah

Terdapat darah di urin dari ginjal atau infeksi kandung kemih. Jika Anda mengalami sakit di punggung atau perut bagian bawah, urgensi kemih, dan merasa seperti demam, maka segera konsultasi ke dokter.
Makan makanan berwarna merah atau merah muda terlalu banyak, seperti bit, berry atau pewarna makanan.
Efek samping dari beberapa obat pencahar.

E. Warna oranye atau jingga

Efek samping obat
Makan terlalu banyak jeruk atau makanan merah, seperti bit dan biji-bijian atau makanan dengan pewarna buatan.
Dehidrasi

F. Warna biru atau hijau

Efek samping obat tertentu
Makan makanan hijau terlalu banyak, seperti asparagus atau makanan dengan pewarna buatan biru atau hijau.

G. Warna coklap gelap atau seperti teh

Gangguan hati, terutama jika disertai dengan tinja berwarna pucat dan kulit kuning
Efek samping obat tertentu

H. Warna berawan atau keruh

Infeksi saluran kemih. Jika Anda mengalami sakit di punggung atau perut bagian bawah, urgensi kemih, dan merasa seperti demam, maka segera konsultasi ke dokter.
Batu ginjal, biasanya disertai dengan rasa sakit yang lain, segera konsultasikan ke dokter.
Terlalu banyak makan asparagus.
Kembali Ke Atas Go down
http://kiossticker.com
wiwid
HanSip
wiwid


Lokasi : Dunia Maya
Reputation : 19
Join date : 09.08.09

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeSun Mar 25, 2012 8:47 pm

sacho_eka wrote:


kebanyakan kopi bisa jadi lho kang..
coba banyakin minum air putih nya,,,
dan gak ada salahnya sekali waktu konsultasi ke dokter atau ke orang yang mengerti kesehatan..
hmmm.. kok medeni men..


Waduwh..
Lha aq ki isuk bengi ki mesthi ngopi jew kang..
Malah nek bengi iso 2 gelas 3 gelas..

disik pas SMP tau digowo nang dokter, gek aq takon simbok jarene retensi urine ngunu..
tapi yaw mbuh aq ra paham..

Aq kerjane ki nggon AC terus jew..
Kwi marai dehidrasi ora kang?..
Kembali Ke Atas Go down
http://www.wonosari.com/forum
sacho_eka
Pengawas
sacho_eka


Lokasi : tangerang- banten
Reputation : 36
Join date : 03.11.08

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeSun Mar 25, 2012 9:06 pm

yotergantung daya tahan tubuh juga kuwi..
aku yo neng AC kok tapi gak begitu ngaruh neng awak..

yo coba wae maintenance awak kang
koyo sing di bahas neng nduwur.. mimik e banyu putih di akehi.. syukur air putih sing kwalitas RO nya bagus..

nek maintenance yo cobo rutin konsumsi madu asli atawa habatussauda..
habatussauda ki gur murah kok 25 ewu sio kanggo sesasi..

awak ki yo amanah kang perlu di jogo..
wwwweee gayaku koyo wong bener yo kang..
mugo2 rapopo tetep sehat wae..
Kembali Ke Atas Go down
http://kiossticker.com
Asmaraningtyas
Camat
Asmaraningtyas


Lokasi : Karangmojo
Reputation : 39
Join date : 08.01.09

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeSun Mar 25, 2012 9:32 pm

nek ana abange ja aja ginjel keslempitan watu?

penyakite wong GunungKidul ki watu ginjel loh...ati ati...
Kembali Ke Atas Go down
wiwid
HanSip
wiwid


Lokasi : Dunia Maya
Reputation : 19
Join date : 09.08.09

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeSun Mar 25, 2012 11:28 pm

Walah..
Koq malah dow medeni ki piye?.. Sad
Arep ngurangi le ngopi angil..
Wis tuman soal e.. Sad
Kembali Ke Atas Go down
http://www.wonosari.com/forum
Asmaraningtyas
Camat
Asmaraningtyas


Lokasi : Karangmojo
Reputation : 39
Join date : 08.01.09

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeSun Mar 25, 2012 11:47 pm

lha wong aku kethok ayu ngono loh ...medeni piye?
Kembali Ke Atas Go down
wiwid
HanSip
wiwid


Lokasi : Dunia Maya
Reputation : 19
Join date : 09.08.09

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeMon Mar 26, 2012 12:02 am

Asmaraningtyas wrote:
lha wong aku kethok ayu ngono loh ...medeni piye?
Perkataan e kwi jew..

Trus alternativ kopi kwi opo yaw?..
Yen misal ngombe kopi ne tetep, tapi air putih e ditambahi pengaruh ora yaw?..
Kembali Ke Atas Go down
http://www.wonosari.com/forum
Asmaraningtyas
Camat
Asmaraningtyas


Lokasi : Karangmojo
Reputation : 39
Join date : 08.01.09

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeMon Mar 26, 2012 12:16 am

air putih banyak bagus...aja nganti klempogen..
Kembali Ke Atas Go down
sacho_eka
Pengawas
sacho_eka


Lokasi : tangerang- banten
Reputation : 36
Join date : 03.11.08

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeTue Apr 03, 2012 7:49 pm

Asmaraningtyas wrote:
air putih banyak bagus...aja nganti klempogen..

sukur2 iso nek esuk2 kae..

Metrotvnews.com, Jakarta: Sudahkah Anda membiasakan minum air putih setelah bangun pagi? Ketahuilah, tak hanya bisa mempercantik kulit, mengonsumsi air putih secara teratur bermanfaat membersihkan tubuh dari racun.

Minum air putih setelah bangun tidur bermanfaat bagi kesehatan. Menurut Samuel Oetoro, Spesialis Gizi Klinik dari Rumah Sakit Siloam, saat tidur tubuh mengeluarkan banyak air atau terjadi penguapan.

“Tujuh puluh persen tubuh kita terdiri dari air. Air dalam tubuh digunakan oleh organ tubuh yang tidak pernah berhenti bekerja saat tidur, termasuk otak, jantung dan ginjal. Maka setelah bangun tidur, dianjurkan minum air putih,” kata dr Samuel di Jakarta, Rabu (16/3).

Saat tidur metabolisme sel-sel terus berjalan dan air dalam tubuh membantu sel-sel bekerja. Sehingga, setelah 6-8 jam tidur, tubuh bisa mengalami defisit air, karena dalam proses metabolisme sel, akan ada air yang terbuang. Konsumsi air setelah bangun tidur di pagi hari untuk menggantikan cairan tubuh yang hilang.

Jika tidak mengonsumsi air setelah bangun tidur, tubuh juga bisa kekurangan mineral yang bisa mengganggu kesehatan. “Cukup satu gelas setelah bangun tidur, akan sangat bermanfaat untuk tubuh,” kata Samuel.

Tak hanya setelah bangun tidur, minum air putih juga disarankan sebelum tidur. Namun sebaiknya konsumsi air putih sebelum tidur ini tak berlebihan karena bisa membebani Anda karena memicu lebih sering pergi ke kamar kecil termasuk juga berefek buruk pada fungsi jantung dan ginjal. (go4/*****)
Kembali Ke Atas Go down
http://kiossticker.com
widjiume
Camat
widjiume


Lokasi : BEKASI
Reputation : 9
Join date : 21.12.11

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeWed Apr 04, 2012 12:58 pm

Quote :
Namun sebaiknya konsumsi air putih sebelum tidur ini tak berlebihan karena bisa membebani Anda karena memicu lebih sering pergi ke kamar kecil termasuk juga berefek buruk pada fungsi jantung dan ginjal

wew..yang ini...baru tau mas...
Kembali Ke Atas Go down
http://widjiume.web.id
Agus_Gogon
Pengawas
Agus_Gogon


Lokasi : karangetan rongkop GK pondok gede
Reputation : 109
Join date : 17.09.10

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeWed Apr 04, 2012 2:07 pm

widjiume wrote:
Quote :
Namun sebaiknya konsumsi air putih sebelum tidur ini tak berlebihan karena bisa membebani Anda karena memicu lebih sering pergi ke kamar kecil termasuk juga berefek buruk pada fungsi jantung dan ginjal

wew..yang ini...baru tau mas...
tak praktek ne,!! aku kakean ngopi so ale huft
Kembali Ke Atas Go down
http://www.c-palm.com
widjiume
Camat
widjiume


Lokasi : BEKASI
Reputation : 9
Join date : 21.12.11

Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitimeFri Apr 06, 2012 6:15 pm

adrianGP wrote:
widjiume wrote:
Quote :
Namun sebaiknya konsumsi air putih sebelum tidur ini tak berlebihan karena bisa membebani Anda karena memicu lebih sering pergi ke kamar kecil termasuk juga berefek buruk pada fungsi jantung dan ginjal

wew..yang ini...baru tau mas...
tak praktek ne,!! aku kakean ngopi so ale huft

opo maneh kakean ngopi mas, kudu tambah ngombene...
Kembali Ke Atas Go down
http://widjiume.web.id
Sponsored content





Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Empty
PostSubyek: Re: Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda   Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda Icon_minitime

Kembali Ke Atas Go down
 
Cara Melihat Kebutuhan Air dalam Tubuh Anda
Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 1
 Similar topics
-
» Inilah Keuntungan Bila Anda Menarik Napas Dalam-Dalam
» CARA MELIHAT POSTINGAN TERBARU
» Tips Cara Menghilangkan/Membersihkan Karang Gigi/Kalkukus Di Dalam Mulut
» KEKENTALAN DARAH DALAM TUBUH, MENGAPA TERJADI ???
» Trik Cara Melihat Foto Facebook Orang lain Tanpa Perlu Add

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
FKOGK :: ALL ABOUT GUNUNGKIDUL :: Medis-
Navigasi: